Visi : Membentuk organisasi yang maju, berkembang, berprestasi dan mandiri
Misi : Mengharumkan nama sekolah ke tingkatan regional, nasional maupun internasional dengan segala prestasinya.
TUJUAN ORGANISASI
Mengembangkan, meningkatkan pengetahuan, kemampuan, keterampilan, dan kewirausahaan pada anggotanya di bidang komputerisasi, programer, dan multimedia
Kegiatan yang dilakukan Komunitas Anak Bengkel, antara lain :
1. Menghimpun para penggemar Design gambar, Brodcasting di lingkungan SMK Alhikmah 2 dalam satu organisasi yang mempelajari tentang kebutuhan tersebut
2. Mengadakan pendidikan, latihan serta mengaktifkan kegiatan Belajar bersama, dan sama sama belajar hal yang baru di dunia maya
3. Mengadakan
pertemuan-pertemuan, ceramah, seminar, diskusi, untuk menentukan tema atau gagasan demi kemajuan SMK Alhikmah 2
Persyaratan masuk Komunitas Anak Bengkel, antara lain :
1. Siswa atau alumni SMK Al hikmah 2 Sirampog2. Siap mengorbankan waktu dan materi apabila diperlukan. demi lancarnya sebuah acara
3. Mengikuti Intruksi dari atasan
STRUKTURAL
Presiden : Asep Saeful Millah
Wakil : M. Dhobit
Mensek : Wawan kurni
Moh. Izzi Nahdi
Men. Perekonomian : Syifa Wildan
Ahsan Faozi
Men. Pertahanan : Aris Arsyad
Heri Dwi s
Men. Pemuda : Arif
Arif histe
Fajar
Men. Pemberdayaan perempuan : Fatima nanda reizi
Ifa aeni afifah
0 comments:
Post a Comment